APAKAH GAMBAR SHOP DRAWING ITU??

Apa itu shop drawing- sebelumnya penulis RTS juga telah merangkum tentang as built drawaing , saya rasa sodara perlu juga untuk membacanya karena keduannya ini kaitannya sangat erat sekali 


Baca ini : Apakah itu As Built Drawing??

Ya shop drawing itu selalu kita kaitkan dengan gambar perencanaan ,

Tepatnya shop drawing adalah gambar yang digunakan sebagai acuan teknis lapangan, sehingga dapat digunakan sebagai acuan pekerjaan bangunan.

Jadi bila diibaratkan adalah sebagai pedoman ,untuk melaksanakan suatu pekerjaan bangunan, sehingga mudah dikerjakan dan mudah untuk dilaksanakan.

Shop drawing itu pastinya dibuat sebelum proses pembangunan.

Banyak sekali yang salah pemahaman mengenai shop drawing ini .

Shop drawing ini dilapangan seringkali disepelekan (kecuali proyek proyek besar), memang kalau proyek proyek kecil , mungkin akan dipandang sebelah mata,

Padahal shop drawing itu sangat diperlukan untuk acuan dalam pelaksanaan, dalam shop drawing memiliki kedetailan tingkat menengah sampai detail sekali,

Tujuannya apa??

Supaya shop drawing itu mudah difahami ,mudah dilihat, dan nantinya mudah dikerjakan,

Sehingga tak akan ada lagi pertanyaan mengenai gambar yang ada dishop drawing ,

Atau orang yang tak bergelut dibidang bangunan pun bisa membaca gambar shop drawing,

Bila rekan rekan menginginkan penjelasan mengenai shop drawing bisa lihat di arsikons.co

Namun perlu diperhatikan lagi disana ada tulisan yang menyatakan bahwa shop drawing itu dibuat oleh kontraktor.

 Mungkin bagi yang sering di proyek besar bisa menjelaskan mengenai hal ini sehingga tidak ada raguan lagi mengenai arti dari shop drawing , dimana sudah saya katakan ditulisan sebelumnya bahwa banyak sekali yang menamakan shop drawing ini, namun pada dasarnya adalah tujuannya sama.

Semoga hal ini bisa diluruskan bagi para yang ahli .

Silahkan bagi yang mengetahui atau yang punya referensi mengenai shop drawing bisa tuliskna komentar dibawah ini sehingga tidak ada keraguan bagi kita semua, dan bisa menjadi satu mengenai pengertian ini.

Sekian Terima Kasih


Salam Sipil

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Cara Ampuh Menghitung Panjang Objek Terpilih di AutoCAD dengan CEPAT

PERTANYAAN-PERTANYAAN SAAT AKREDITASI PERGURUAN TINGGI FAKULTAS TEKNIK SIPIL

CARA MENGHITUNG PROGRESS BANGUNAN