5 CARA MENJADI KONTRAKTOR YANG BERTANGGUNGJAWAB

Menjadi kontraktor yang bertanggungjawab , sudah pasti kalau menyediakan jasa atau berhubungan ikatan dengan orang lain haruslah beratanggungjawab , karena tanggungjawab merupakan suatu sifat yang disukai bananyak orang namun sulit untuk melakukan. Dalam menyediakan jasa kepada orang lain seperti kontraktor kita tidak bisa semena mena sendiri melakukan suatu hal dikarenakan owner /orang yang meminta jasa harus mendapatkan kepuasan yang seimbang antara uang yang diberikan dengan hasil pekerjaan , banyak diantara kita sebagai tenaga konsultan atau perencana menginginkan keuntungan yang besar dalam suatu proyek pembangunan . itu merupakan suatu hal kewajaran bagi setiap penyedia jasa , namun apakah kita tetap mengikuti kewajaran tersebut/nafsu tersebut?? 

Jawabannya kalau kita ingin menjadi kontraktor yang tanggung jawab pasti TIDAK , karena kepuasan pelanggan yang utama, kepercayaan ,dan integritas perusahaan ada ditangan owner owner kita.jadi perusahaan yang mengedepankan kualitas ,integritas sudah pasti tidak akan mengejar uang melulu. Kata slah satu kontraktor disebuah perusahaan A mengatakan”membangun bangunan itu Unik ada seninya dan kepuasan tersendiri” 

Betapa kita tidak bangga kalau kita mampu menyelesaikan bangunan 5 lantai dalam waktu 7 bulan , pastinya ada kepuasan tersendiri yang tak mampu dibeli dengan uang , kepuasan itu muncul saat kita berpeluh kesah nglembur , kerja keras , mengatasi berbagai masalah , dan bangunan berdiri dengan megahnya dihadapan kita . itulah kepuasan yang si kontraktor rasakan. Bukan uang dari hasil sisa matrial bangunan ata bahkan uang dari suapan para mandor yang menyeleweng. Ya kita tahu menjadi kontraktor yang bersih dan bertanggungjawab itu sulit , layaknya bangunan perlu adanya fondasi yang kuat agar mampu membuat bangunan diatasnya layaknya tanggungjawab . Berikut rangkumantekniksipil.blogspot.com merangkum untuk kita semua bagaimana sih cara menjadi kontraktor yang tanggungjawab : Baca juga : -cara menjadi kontraktor muda -10 cara tampan walau menjadi kontraktor.

Baca juga : - 10 cara menjadi tampan walau jadi kontraktor

rangkumantekniksipil.blogspot.com

  1. JANGAN TURUTI HAWA NAFSU 


Segala bentuk kejahatan itu merupakan mereka yang menuruti hawa nafsunya , Banyak proyek pembangunan yangbelum selesai dikerjakan sudah terjerat kasus korupsi , ini merupakan bentuk nyata dari para konsultan ,perencana dan pengawas , yang tidak bertanggungjawab sudah dippercayai untuk membangun suatu bangunan malahan memainkan amanah yang telah diberikan itukan sama saja dikasih pedang malah untuk kejahatan. Hal seperti itu sangat merugikan banyak orang jadi sebelum melakukan hal hal yang kiranya menyimpang , jangan langsung dituruti hawa nafsu kita , memang berat tapi ingatlah akhirnya apakah merekan yang telah melakukan penyimpangan apakah akan enak kehidupannya setelah itu , jawabanya pastinya akan tambah sengsara daripada sebelumnya , jadi ingatlah selalu sebab akibat yang akan kita terima setelah melakukan sesuatu yang kurang baik.

      2.  BANGUN SIFAT SEJAK DINI 


Ibarat mencuri itu kebiasaan , maka biasakanlah bertanggungjawab sedini mungkin , percaya pada diri sendiri bahwa saya adalah manusia yang tanggungjawab tanmkan itu dan latih itu , segala bentuk permasalahan yang ada dalam kehidupan sehari hari selesaikan dengan tanggungjawab , itu merupakan cara melatihnya , untuk orang tua mungkin sudah bisa memulai mengajari bagaiman sih kita harus tanggungjawab. Kalau fondasi dari kecil sudah kuat maka nantinya merekan yang diharapkan sebagai penerus bangsa akan lebih kuat imannya dan tidak akan mudah diterpa dengan berbagai masalah.

      3. UBAHLAH KEBIASAAN

Kebiasaan  yang akan menghancurkan hidup  kita adalah kebiasaan buruk seperti halnya sifat yang tidak bertanggungjawab tersebut , dengan demikian kita tanpa disadari akan melakukan hal hal negatif itu sudah biasa. mulai sekarang ubahlah sifat yang tak bertanggungjawab semisal kita ambil dari hal hal kecil dulu , meninggalkan sampah kita sembarangan itu merupakan hal yang sangat tidak bertanggungjawab , karena tempat itu mungkin kan ada orang lain yang menempati ,kebiasaan ini akan mengakar pada diri kita tanpa disadari bahkan parrahnya lagi sampai menjadi kebutuhan hidup kita . banyak orang yang tak menyukai perilaku ini , akan tetapi banyak orang yang mempunyai perilaku ini . jadi langkah yang perlu kita biasakan adalah dengan mengubah hal halkecil dalam hidup kita yng tidak bertanggungjawab.

      4. BELAJAR DARI ORANG LAIN

Jangan sunngkan sungkan untuk belajar dari orang lain , mungkin diantara kita akan merasa sedikit canggung untuk belajar dari orang lain , maka caranya adalah dengan memperhatikan tingkahlakunya namun tidak mencolok, semisal dia melakukan  hal yang positif maka ambilalh pembelajaran dari orang itu , Tanggungjawab milik siapa saja , kontraktor, mandor, maupun pekerja. maka lihatlah setiap bawahan anda atau atasan anda melihat sambil belajar, kita ambil contoh ada seorang pekerja yang sudah ngebon 10 hari , nah baru kerja 6 hari sudah menghilang dan pekerjaanpun masih berantakan , itu merupakan tanda orang yang tidak bertanggungjawab, hal ini seperti diatas dibenci banyak orang namun dimiliki banyak orang.

      5. LIHAT SISI NEGATIFNYA  

Selalulah melihat dari sudut pandang negatifnya ,dampaknya apa sih setelah kita melakukan hal ini ?? menguntungkan orang lain tidak?? yang perlu diingat jangan hanya memikirkan diri kita sendiri 
karena kitapun juga tidak hidup sendiri , sifat yang perlu ditanamkan adalah peduli , sifat yang mewakili segalanya , saat kita menerima gaji katahuilah bahwa Allah telah memberikan gajimu sekalianmu menitipkan 2,5% bagian untuk orang lain, jadi gajimu yang sebenarnya itu adalah 97,5% ,tenang masih banyakan kamu, jadi jangan hanya melihat manisnya saja saat kita melakukan hal yang buruk atau tdak bertanggung jawab.

Sedikit cerita mungkin ada seorang laki laki , mungkin ini juga kebiasaan buruk para kontraktor nakal, ingat nakal, tidak semua kontraktor nakal kok manghamili seorang wanita dan tiba tiba menghilang tanpa jejak , nah itu namanya tidak bertanggungjawab ,pastinya seburuk buruk wanita itu juga akan membeci laki laki yang tidak bertanggungjawab bukan .

So mulailah dari sekarang untuk menjadi pribadi yang bertanggungjawab , keren bukan dengan pakaian proyek +  bertanggungjawab pula , pasti semua orang juga akan senag  dengan perilaku kita.

Baiklah mungkin sedikit pengetahuan yang dapat penulis berikan semoga sedikit ilmu yang diberikan oleh RTS dapat bermanfaat ,, Amiin

Mohon kritik dan sarannya bila ada kata yang salah dalam penulisan artikel ini terima kasih

Salam Sipil


Komentar

Postingan populer dari blog ini

Cara Ampuh Menghitung Panjang Objek Terpilih di AutoCAD dengan CEPAT

PERTANYAAN-PERTANYAAN SAAT AKREDITASI PERGURUAN TINGGI FAKULTAS TEKNIK SIPIL

CARA MENGHITUNG PROGRESS BANGUNAN