Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2018

Cara Menentukan Tebal Plat Lantai

Gambar
Banyak diantara kita mungkin akan bertanya Tanya ,sebenarnya bagaimana sih menentukan tebal plat lantai itu ?? perlu diketahui bahwa di teknik sipil /engineering/rekayasa tidak ada yang namanya ilmu kira kira , memang disana ada maksud rekayasa namun jangan sampai salah mengartikan arti/makna rekayasa disini adalah lebih cenderung ke cara ,ya cara menentukan masalah dengan solusinya .  Banyak disekeliling kita yang mungkin proyek kecil didesa pastinya tidak akan menghitung hal ini yang penting dikira kira dan biasanya menentuka karena pengalaman dia ,iya kalau beban yang dipikul itu kecil kalau besar sampai ber ton ton bagaimana??  Nah kali ini RTS(rangkuman teknikk sipil) akan membahas mengenai hal ini ,cara menentukan tebal plat lantai dalam hal ini bisa plat lantai 2,3,4 dst ataupun plat lantai atap.  Untuk hal ini sebenarnya sudah saya share file nya ,namun akan saya bahas satu persatu supaya lebih mudah difahami.  Dengan menggunakan rumus Rumus Mencari Tebal mini

Cara Membuat Struktur 2 Lantai dengan SAP2000

Gambar
Selamat sodara mencari artikel yang tepat diamana kali ini RTS akan membahas bagaimana sih caranya membuat struktur 2 lantai menggunakan sap2000, pasti bagi para pemula akan sedikit bertanya Tanya ,maka dari itulah akan kita bahas mengenai membuat struktur 2 lantai .  Sebelumnya kita anggap sodara sodara sudah punya sap2000 semua kali ini saya akan mempraktikan dengan sap2000 v.14   Langkah pertama :  Pastinya buka terlebih dahulu program sap2000 yang sodara punya Langkah kedua :  Buat halaman baru supaya sodara bisa melakuan perhitungan dengan tekan dibawah menu file atau Ctrl + N, kali ini saya menggunakan grid only , sodara sebenarnya juga bisa menggunakan 2D frame Langkah ketiga :  Namun sebelumnya jangan sampai lupa atur sendiri satuan yang sodara gunakan , dalam hal ini saya menngunakan KN,m,c Maka akan muncul seperti dibawah ini dalam hal ini akan ada beberapa yang harus diisi : Number of Grid Lines / jumlah garis grid arah x, y dan z. Grid Spacing